Pada postingan kali ini, saya akan membahas cara melakukan postingan bagi yang masih awam dengan dunia Blogging.. Jika Anda-anda masih pusing bagaimana cara membuat sebuah postingan, maka saya akan menjelaskannya secara terperinci.. Coba ikuti step-step singkat berikut:
=> Logging ke akun Blogger Anda
=> Buka blog Anda, dan kemudian klik "entri baru" yang terletak di pojok kanan atas blog Anda.
=> Kemudian Anda akan dibawa ke halaman "entri baru" untuk memulai membuat postingan..
Keterangan:
1.Poskan judul: merupakan kolom tempat Anda memasukkan judul yang akan Anda gunakan pada postingan Anda.
2.Merupakan tool-tool yang dapat digunakan pada saat mengetik isi postingan yang diinginkan, dimana tool-tool tersebut terdiri atas:
- Compose dan email : untuk memasukkan data yang Anda telah sediakan baik dari komputer maunpun web lainnya.
- Undo dan redo
- Font : untuk mengubah jenis tulisan postingan
- Font size : mengatur besar kecilnya tulisan
- Format : format postingan
- Bold/Italic/Underline : Menebalkan/memiringkan/menggaris bawahi tulisan(Bold/Italic/Underline)
- Strikethrough : Untuk mencoret tulisan yang diinginkan (
Strikethrough) - Text color : mengatur warna tulisan
- Text background color : mewarnai background postingan
- Link : menghubungan tulisan Anda sesuai dengan link yang diinginkan
- Insert picture/video : memasukkan gambar dan video ke postingan Anda
- Insert jump break : membuat "Read more..." otomatis pada postingan Anda
- Alignment : mengatur posisi postingan Anda
- Numbered and bullet list
- Quote : inti pada postingan Anda
- Remove formatting : menghapus format pada postingan Anda
- Check spelling : digunakan untuk mengkoreksi penggunaan kata-kata pada kalimat postingan Anda
Nah nah nah, setelah mengetahui cara membuat postingan, coba Anda praktekkan ke blog Anda.. Met have fun ..
“Nantikan berbagai tips dan trik blog menarik lainnya hanya di blogger-sharearea.blogspot.com..”
0 komentar:
Posting Komentar
Budayakan kebiasaan memberi komentar setelah membaca demi kemajuan "Blogger-sharearea.blogspot.com".. ^^~